Wednesday, February 27, 2013

PPC (Pay Per Click)

PPC (Pay Per Click) adalah program bisnis internet yang membayar setiap membernya untuk memasang iklan pada web/blog mereka. Setiap ada pengunjung yang melakukan klik pada iklan tersebut, maka pemasang iklan (publisher) akan mendapat uang dari situs PPC tersebut.

Menjalankan bisnis ini tidak sulit. Sebagai pemilik situs, yang perlu anda lakukan hanya menunggu agar ada pengunjung yang mengklik iklan-iklan tersebut. Begitu ada pengunjung web/blog anda yang meng-klik iklan tersebut, maka secara otomatis anda sebagai publisher akan mendapatkan sejumlah uang yang nilai bagiannya diperhitungkan dari nilai yang dibayar oleh pemilik iklan.

Ini adalah contoh iklan PPC yang tampil


Bagaimana Menghasilkan Banyak Uang Dari Program ini?
Jawabannya Mudah...
  • Tingkatkan traffik kunjungan ke situs anda. Semakin banyak pengunjung ke situs anda maka semakin besar kesempatan iklan yang anda pasang akan di-klik.
  • Letakkan iklan ditempat yang mudah terlihat oleh pengunjung, sehingga kesempatan iklan anda di-klik akan semakin besar.
 Berikut ini beberapa jaringan iklan PPC Indonesia yang bisa anda ikuti
1. AdsenseCamp.
2. KumpulBlogger
3. KlikSaya


Adsense Indonesia

0 comments:

Post a Comment

 
Bintang Jatuh Grup